oleh dikdasmendiy | Agu 29, 2023 | Berita
Wilda Dina Rahmawati, siswa SMK Muhammadiyah 1 Bambanglipuro meraih juara 3 dalam Lomba Karya Tulis SMK se-D.I. Yogyakarta. LKT ini diinisiasi oleh Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) D.I. Yogyakarta. Lomba Karya Tulis ini oleh DPAD DIY dimaksudkan untuk...
oleh dikdasmendiy | Agu 29, 2023 | Berita
YOGYAKARTA – Majelis Dikdasmen dan Pendidikan Non Formal PWM D.I. Yogyakarta menggelar pembinaan kepala sekolah SMA/SMK/MA/SLB di lingkungan DIY pada Senin (28/08/2023) di Aula PWM DIY. Narasumber yang dihadirkan oleh Majelis Dikdasmen dan PNF PWM DIY pada pembinaan...
oleh dikdasmendiy | Agu 26, 2023 | Berita
YOGYAKARTA – Siswa SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta, Selli Anggraeni, menjuarai Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Pencak Silat tingkat Provinsi D.I. Yogyakarta. Menyusul prestasi tersebut Selli Anggraeni akan berjuang mewakili DIY di O2SN Pencak Silat tingkat...
oleh dikdasmendiy | Agu 25, 2023 | Berita
SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta menerima kunjungan dari Chou University Japan. Kunjungan ini dalam rangka program Student Meet Internationally Through Language Education (SMILE Project) pada Rabu (23/08/2023). Adapun perwakilan Chou University Japan yang diutus dalam...
oleh dikdasmendiy | Agu 22, 2023 | Berita
Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) merupakan upaya strategis untuk meningkatkan daya saing global pendidikan Muhammadiyah hingga tahun 2045. Salah satunya melalui tata kelola pendidikan unggul. Berdaya saing global dalam konteks ini mengacu pada tingkat...